Ms. SQL Server

Microsoft SQL Server merupakan produk RDBMS ( relational Database Management System ) yang di buat oleh Microsoft. Microsoft SQL Server juga mendukung SQL sebagai bahasa untuk memproses query kedalam database dan kita tahu bahwa sql ini sudah banyak digunakan secara umum pada semua produk database server yang da di pasaran saat ini. Microsoft SQL Server banyak digunakan pada dunia bisnis, pendidikan atau juga pemerintahan sebagai solusi database atau penyimpanan data.

Kode Program : DG002

Materi Pelatihan Database Microsoft SQL Server:

  • Desain Logika Database
  • Normalisasi dan Denormalisasi
  • Query Fundamental
  • Membuat Database
  • Membentuk tabel dengan Integritas Data
  • Manipulasi Data
  • Mengimplementasikan Index
  • Mengimplementasikan View
  • Pemrograman Dalam SQL
  • Implementasi Stored Procedure
  • Implementasi Transactions
  • Implementasi Trigers
  • Menggunakan BCP dan DTS, Backup Data

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *