Web CMS Joomla

Content Management System (CMS) adalah sebuah sistem yang digunakan untuk mengatur isi website dengan baik dan mudah. Joomla merupakan salah satu CMS open source yang didesain untuk digunakan dimulti scope, mulai dari yang sederhana sampai yang komplek, bahkan sampai ke level corporate, Joomla mudah dalam pengintallan, sederhanda dalam memanage dan reliable. Joomla dirancang untuk dapat terintegrasi dengan beberapa fitur tambahan yang dikembangkan oleh pihak ketiga mencakup component, module, plugin, dan template.

Kode Program : PK006

Materi Pelatihan CMS Joomla:

  • Install PHP
  • Install Joomla di localhost
  • Pengenalan CMS
  • Global konfigurasi
  • User level (Manajemen User)
  • Media manager
  • Category dan Section
  • Fronpage manager
  • Menghilangkan Wellcome pada halaman Administrator
  • Membuat contact
  • Edit header dan footer
  • Menambah artikel baru
  • Mengubah dan menganti Template
  • Upload Joomla ke server hosting

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *